Skotlandia, United Kingdom |
Skotlandia merupakan negara bagian United Kingdom yang terletak di wilayah utara pulau Britania Raya (Great Britain). Negara bagian ini berbatasan dengan berbatasan dengan Inggris (England) di sebelah selatan, dengan Samudra Atlantik di sebelah utara dan barat, dan dengan Laut Utara (North Sea) di sebelah timur. Selain daratan utama, wilayah Skotlandia juga meliputi 790 pulau di sekitarnya, termasuk diantaranya Northern Isles dan Hebrides.
Ibu kota Skotlandia terletak di Edinburgh, dengan Glasgow sebagai kota terbesar. Bahasa resmi yang digunakan oleh penduduk adalah Bahasa Inggris, serta bahasa regional: Skotlandia dan Gaelic Skotlandia. Skotlandia memiliki 5 bandara internasional, dua yang terbesar adalah Glasgow Airport dan Edinburgh Airport. Jalur kereta Virgin Trains menghubungkan menghubungkan beberapa kota besar di Skotlandia seperti Glasgow, Edinburgh, Aberdeen, dan Inverness, dengan London di Inggris.
Ibu kota Skotlandia terletak di Edinburgh, dengan Glasgow sebagai kota terbesar. Bahasa resmi yang digunakan oleh penduduk adalah Bahasa Inggris, serta bahasa regional: Skotlandia dan Gaelic Skotlandia. Skotlandia memiliki 5 bandara internasional, dua yang terbesar adalah Glasgow Airport dan Edinburgh Airport. Jalur kereta Virgin Trains menghubungkan menghubungkan beberapa kota besar di Skotlandia seperti Glasgow, Edinburgh, Aberdeen, dan Inverness, dengan London di Inggris.
Komentar
Posting Komentar